Banyaknya kasus Fraud yang ada di Bank syariah membuat kerugian yang sangat mempengaruhi dari profitabilitas pada Bank tersebut. salah satu penyebab dari adanya Fraud biasanya terjadi karena faktor Internal yang ada dalam Bank itu sendiri. untuk itu akan sangat penting mencari tahu penyebab Internal dari adanya Fraud. Dimana dari masalah internal tersebut peneliti menguji jumlah anggota…
"Tujuan : Menganalisis bagaimana pengaruh fraud terhadap kepercayaan nasabah pada Bank Syariah dan menganalisis bagaimana pendapatan non halal dalam Bank Syariah terhadap kepercayaan nasabah pada Bank Syariah. Metode : Penelitian Kuantitatif dengan menggunakan Uji Normalitas dan Uji Korelasi Rank Spearman pada Fraud Terhadap Kepercayaan Nasabah dan Pendapatan Non Halal Terhadap Kep…
Tujuan : Skripsi ini bertujuan untuk menganalisis apakah penerapan Beneish M-Score dapat mendeteksi kecurangan laporan keuangan perusahaan, serta menganalisis apakah model Beneish M-Score dan data analytics secara bersama-sama dapat meningkatkan akurasi dalam pendeteksian kecurangan pada laporan keuangan perusahaan manufaktur sub sektor kesehatan yang terdaftar di Indeks Syariah Ind…
The aim of this research is to test whether attitudes, subjective norms, behavioral control, pressure and opportunities influence the interest of staff in Sharia Banking to commit fraud. The survey was conducted on a sample of 35 sharia banking staff. The research results show that attitudes and pressure influence the interest of Sharia Banking staff to commit acts of fraud, while Subjective No…
This study aims to determine the effect of the fraud hexagon model, namely stimulus (pressure) proxied by financial stability, opportunity (opportunity) proxied by ineffective monitoring, rationalization (rationalization) proxied by change in auditor, capability (ability) proxied by change in director, ego ( arrogance) is proxied by the frequent number of CEO's picture, and collusion is proxied…
This study aims to determine the effect of the fraud hexagon model, namely stimulus (pressure) proxied by financial stability, opportunity (opportunity) proxied by ineffective monitoring, rationalization (rationalization) proxied by change in auditor, capability (ability) proxied by change in director, ego ( arrogance) is proxied by the frequent number of CEO's picture, and collusion is proxied…
Penelitian ini adalah jenis penelitian kausalitas yang bertujuan untuk mengetahui hubungan serta pengaruh antar variabel. Penelitian ini menguji mengenai peran komite audit dalam mewujudkan Good Corporate Governance dalam pencegahan fraud pada perbankan. Penelitian ini menjelaskan bagaimana komite audit berpengaruh dalam pelaksanaan tata kelola perusahaan sehingga dapat mencegah resiko…
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pelanggaran yang dilakukan oleh Pt. First Travel serta untuk mengetahui bagaimana hukum islam memandang tindak pidana penipuan yang dilakukan oleh Pt. First Travel dan sanksi yang tepat atas tindakan pidana ini. Metode: Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode studi literatur atau library research yang memanfaatkan literatu…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor risiko fraud pentagon, yaitu pressure, opportunity, rationalization, competence, dan arrogance guna mendeteksi kecurangan laporan keuangan. Berdasarkan teori fraud pentagon, peneliti mengembangkan beberapa proksi dan variabel untuk mengukur faktor risiko fraud pentagon. Pressure terdiri dari financial target diproksikan dengan return of as…
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dampak penerapan corporate governance terhadap fraud di perusahaan. Penelitian ini menggunakan data perusahaan pada sektor manufaktur yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia tahun berjalan 2014- 2016. Pengambilan sampel penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan metode regresi logistik biner. Hasil penelitian menemukan bahwa karakteristik…