Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dan penggunaan indeks Internet Financial Reporting (IFR) terhadap transparansi laporan keuangan pada 5 perusahaan perbankan syariah yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017-2022 yang dijadikan objek pada penelitian ini. Dengan menggunakan metode penelitian deskriptif dan metode analisis konten, analisis data yang diperoleh …
Objectives : The purpose of this study is to analyze conformity between the financial statements presented by salimah cooperative with SAK EMKM and its factors Methods : This research study use qualitative analysis techniques to compare the financial statement practices of the Salimah cooperative with the presentation standards outlined by the Indonesian Financial Accounting Standards for…
Tujuan: Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis strategi pencapaian kualitas laporan keuangan wajar tanpa pengecualian pada lembaga zakat (studi kasus di BAZNAS Kalimantan Timur). Metode: Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan data primer berupa wawancara untuk mengumpulkan data terkait strategi pencapaian kualitas laporan keuangan wajar tan…
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh internal control dan karakteristik UMKM terhadap kualitas laporan keuangan. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jumlah sampel 60 UMKM yang ada di Jabodetabek melalui google form. Penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda. Serta data yang diolah menggunakan perangkat SPSS. Hasil/ temuan…
"Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman, kesiapan dan teknologi digital terhadap penyusunan laporan keuangan UMKM berbasis SAK EMKM di Bogor Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan Kuantitatif dengan mensurvei 152 UMKM yang ada di Bogor melalui media elektronik (google form). Penelitian ini menggunakan analisis model persamaan struktural (SEM-PLS) …
"Objectives : This study aims to determine the level of accountability, transparency and success of ZMOs in managing zakat funds through the application of internet reporting and assessment of ZMO financial performance. Methods : Research analysis method used is content analysis and prime performance measurement of the financial performance section issued by Indonesia Magnificence of…
"Tujuan: Menganalisis kondisi kinerja keuangan perbankan syariah sebelum dan sesudahkonsolidasi menjadi BSI,seperti rasio profitabilitas, rasio likuiditas, rasio kredit bermasalah, dan rasio pertumbuhan. Metode: Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan mengumpulkan data dari Statistics of Islamic Banking yang diterbitkan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Jenis penelitian ini adala…
"Tujuan: Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman akuntansi, internal audit dan sistem informasi akuntansi terhadap kualitas laporan keuanga. Metode: Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan melakukan penyebaran kuisioner kepada staff PT. Perkebunan Nusantara VIII dan pengolahan data menggunakan analisis regresi berganda dengan memakai aplikasi SPSS.…
"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa penerapan digitalisasi pada laporan keuangan dengan menggunakan aplikasi Si Apik apakah dapat menghasilkan kualitas laporan keungan yang baik. Penelitian ini diukur dengan menggunakan metode wawancara dan meetode pararel. Data pada penelitian ini menggunakan laporan keuangan dari Mitra Global Jasa dan juga hasil wawancara dengan bendahara da…
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas dari penerapan aplikasi sistem Zahir Accounting dengan menggunakan model Delon and Mclean serta menerapkan metode SDLC (System Develpoment Life Cycle) dan metode Paralel dalam penyusunan laporan keuangan perusahaan. Penelitian ini dilakukan dengan studi kasus pada PT. Pagi Berkah Berjamaah. Metode : Penelitian yang digunaka…