Electronic Resource
Rencana Bisnis Kuliner "Bakso Superhero" Dengan Analisis Bisnis Model Kanvas
Bakso Superhero merupakan rencana bisnis dibidang kuliner yang akan
didirikan di kota Bogor. Latar belakang pertumbuhan penduduk yang terus meningkat
setiap tahunnya dan tingginya penikmat bakso di Indonesia. Hal ini mendorong penulis
untuk meneliti apakah Bakso Superhero memiliki daya tarik di Kota Bogor.
Business Model Canvas ini meggunakan metode action research untuk
mengetahui potensi pasar pada customer segments dan value propositions. Dan
menggunakan dua tahapan pengujian, uji masalah dan uji solusi terhadap 30 responden
dengan melakukan wawancara yang mendalam. Customer Segments Bakso Superhero
adalah anak-anak. remaja, dan keluarga. Dan Value Propostions yang akan diberikan
antara lain menyajikan cita rasa khas homemade tanpa menggunakan bahan pengawet,
varian bentuk bakso yang unik, terbuat dari daging yang fresh, dan dijamin halal.
No other version available