Electronic Resource
Analisis Faktor- Faktor Peneyebab Inflasi Di Indonesia Dalam Sistem Moneter Islam
Otoritas moneter memiliki tanggung jawab untuk menjaga stabilitas keuangan /
moneter dan sinergi kedua sistem dengan menstabilkan tingkat harga (yaitu nilai tukar
dan inflasi) untuk mengoptimalkan manfaat bagi kesejahteraan sosial distributif. Studi ini
menganalisis faktor-faktor penyebab inflasi di Indonesia dalam sistem moneter Islam
untuk mengidentifikasi faktor penentu utama inflasi, menggunakan Vector Auto
Regression (VAR) dan Vector Error Correction Model (VECM) metode. Hasil estimasi
menunjukkan bahwa factor-faktor penyebab inflasi di Indonesia dalam system moneter
Islam berdasarkan hasil Forcast Error Variance Decomposition (FEDV) pada model
factor-faktor yang memiliki kontribusi dalam menybabkan inflasi adalah variabel inflasi
itu sendiri sebesar 83.54%,variabel jumlah yang beredar sempit (LNM0) sebesar 8.59% ,
variabel indeks pada bahan makanan (LNVF) sebesar 2.22%, variabel administrasi price
(LNADM) sebesar 1.92%, variabel harga emas (LNGOLD) sebesar 1.77%, variabel
ekspektasi inflasi (LNXINF) sebesar 1.60%, variabel equivalen depositu (RS) sebesar
0.37% dan yang memiliki kontribusi paling kecil dalam mempengaruhi inflasi.
No other version available