Electronic Resource
Determinan Faktor yang Mempengaruhi Minat Membayar Zakat Profesi (Studi Kasus ASN Non Pemda Kabupaten Subang)
Tujuan : Skripsi ini membahas tentang Determinan Faktor yang
Mempengaruhi Minat Membayar Zakat Profesi.
Metode : Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan
metode Regresi Linear Berganda dengan mengambil studi
kasus di Kabupaten Subang. Data dari penelitian ini
diperoleh dari penyebaran kuesioner kepada responden
yaitu ASN Non Pemda Kabupaten Subang yang beragama
islam.
Hasil/Temuan : Hasil yang ditemukan pada penelitian ini yaitu (1)
Pengetahuan Zakat berpengaruh signifikan terhadapminat
membayar zakat profesi. (2) Tingkat Pendapatan tidak
berpengaruh signifikan terhadap minat membayar zakat
profesi. (3) Religiusitas berpengaruh signifikan terhadap
pengelolaan keuangan pada ibu rumah tangga. (4)
Transparansi tidak berpengaruh signifikan terhadap minat
membayar zakat profesi. (5) Pengetahuan Zakat, Tingkat
Pendapatan, Religiusitas dan transparansi berpengaruh
terhadap minat membayar zakat profesi secara simultan.
No other version available