Electronic Resource
Pengaruh Profitabilitas , Ukuran Perusahaan dan Dewan Komisaris Terhadap Tingkat Pengungkapan Islamic Social Reporting (ISR) pada Perusahaan Manufaktur yang Tercatat di ISSI Tahun 2016-2018
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh profitabilitas,
ukuran perusahaan, dan dewan komisaris terhadap tingkat pengungkapan
Islamic Social Reporting (ISR). Populasi dalam penelitian ini perusahaan
manufaktur yang terdapat di ISSI pada tahun 2016-2018. Sampel dipilih
dengan metode purposive sampling, data yang diperoleh dari metode
penentuan sampel adalah sebanyak 78 dengan sampel dari 26 perusahaan
dengan observasi selama 3 tahun. Penelitian ini menggunakan analisis
regresi data panel. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa profitablilitas
berpengaruh dan signifikan terhadap Tingkat pengungkapan Islamic Social
Reporting (ISR). Sedangkan ukuran perusahaan dan dewan komisaris tidak
berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan Islamic Social Reporting
(ISR)
No other version available