Electronic Resource
PENGARUH BRAND IMAGE DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN AIR MINERAL 212
Tujuan: Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh brand image
dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian air mineral 212.
Metode: dalam penelitian ini menggunakan kuantitatif deskriktif. Teknik
pengambilan sampel menggunakan Non-probability sampling dan purposive
sampling dengan menyebar kuisioner kepada 100 orang konsumen yang pernah
membeli produk air mineral 212 di wilayah Bogor. Metode penelitian ini
menggunakan analisis linier berganda dengan nilai signifikansi a = 5% (0,05).
Hasil/ Temuan: di dalam penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial dan
simultan brand image dan kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan
terhadap keputusan pembelian produk air mineral 212.
No other version available