Electronic Resource
Analisis Pengaruh Customer Service, Fasilitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Minat Nasabah Pada Produk Tabungan Tambora PT Bank NTB Syariah
Tujuan: skripsi ini membahas pengaruh customer service, fasilitas pelayanan dan
promosi terhadap minat nasabah pada produk tabungan tambora PT bak NTB
syariah.
Metode : Penelitian yang di gunakan adalah metode SEMPLS ,dengan analisis
data mengunakan smart PLS . studi kasus dari masyarakat bank NTB syariah yag
memiliki tabungan tambora . Data dari penelitian ini diperoleh dari kuesioner dan
berbagai studi literatur.
Hasil :penelitian ini menjelaskan bahwa customer service ,Fasilitas pelayanan dan
promosi mempengaruhi variable minat nasabah terhadap produk baik secara
varsial maupun secara simultan
No other version available