Electronic Resource
Analisis Tingkat Penerimaan Dan Penggunan Software Akuntansi Myob Berbasis Cloud Dengan Pendekatan Technology Accetance Model (TAM)
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui apakah persepsi penggunaan software
MYOB masih banyak digunakan oleh perusahaan.
Metodologi/Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif deskriptif dengan
disain studi kasus pada staf karyawan akuntansi/keuangan/kantoran. Data
penelitian ini diperoleh dari hasil kuesioner.
Hasil bahwa persepsi pengguna software MYOB masih banyak digunakan di
perusahaan dan dari variabel yang didapat bahwa system quality, experience
berpengaruh terhadap perceived usefulness dan complexity, perceived ease of use
tidak berpengaruh terhadap perceived. Complexity berpengaruh terhadap perceived
ease of use, perceived usefulness berpengaruh terhadap attitude toward use dan
perceived ease of use tidak berpengaruh terhadap attitude toward use, perceived
usefulness dan attitude toward use berpengaruh positif terhadap behavior intention,
behavior intention berpengaruh positif terhadap actual use.
No other version available