Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komposisi pembiayaan terhadap profitabalitas pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode 2012- 2016. Lima BUS dipilih sebagai sampel diantaranya Bank Mandiri Syariah, BRI Syariah, BNI Syariah, Bank Muamalat Indonesia, dan Bank BJB Syariah. Porsi pembiayaan yang digunakan sebagai variabel diantaranya porsi bagihasil, mubahabah, qard, da…