Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pemakai sistem informasi di Perbankan Syariah. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan kuantitatif, yang meliputi penggunaan metode korelasional dan verifikatif untuk mengumpulkan dan menganalisis data. Jumlah sampel sebnayak 100 r…