Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh variabel Sertifikat Bank Indonesia Syariah, Giro Wajib minimum dan Pembiayaan Bagi Hasil terhadap Likuiditas Bank Syariah (Financing to Deposit Ratio). Model penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Analisis data menggunakan analisis multivariate dengan Ana…